Audit Energi ISO 50001

Audit Energi ISO 50001

Pengertian Tentang ISO 50001

 

https://dinamikaconsulting.com/

 

Audit Energi ISO 50001. ISO 50001 merupakan sebuah standar internasional yang mengatur sistem manajemen energi. Pengaturan sistem manajemen energi ini dimaksudkan untuk bisa menghemat energi, sehingga tidak kehabisan bahan baku, serta untuk mengurangi emisi gas rumah kaca. 

Karena apabila adanya pemborosan energi, akan berdampak kepada emisi gas rumah kaca yang semakin parah.

Lalu apa sih yang dimaksud dengan audit energi pada ISO 50001?

 

Audit Energi

 

Yang dimaksud dengan audit energi ialah sebuah proses evaluasi atau perbaikan terhadap pemanfaatan penggunaan energi. Serta mengidentifikasi peluang dari Penghematan energi.

Audit energi ini melalui proses yaitu inspeksi,survei, serta analisis aliran energi. Hal ini untuk konversi energi proses dan sistem agar bisa mengurangi jumlah energi. Dan tidak menimbulkan dampak negatif pada proses produksi.

 

Tujuan Audit Energi

Audit energi ini mempunyai berbagai tujuan yang harus dipahami dan harus dimengerti oleh perusahaan tersebut. Apa saja tujuan tersebut berikut adalah tujuan dari audit energi?

  • Mengidentifikasi jenis dan biaya yang digunakan dalam penggunaan energi
  • Memiliki keunikan untuk mengidentifikasi yang memungkinkan pemborosan pada penggunaan energi
  • Mengidentifikasi peluang agar tidak terjadi pemborosan dan biaya konsumsi energi yaitu melewati cara pencegahan dan perbaikan
  • Yang keempat adalah untuk menganalisis kelayakan dari segi ekonomi tentang peluang pengurangan pemborosan energi

Itu adalah beberapa tujuan dari adanya audit energi. Yang dimana tujuan tersebut itu demi kemajuan perusahaan dalam proses produksi. Namun tidak mengabaikan kepentingan bersama.

 

Jenis Audit Energi

Audit energi ini juga bisa dibedakan menjadi beberapa jenis, tergantung fungsi dan objek yang akan diaudit, tingkat pentingnya audit yang dibutuhkan, potensi Penghematan energi, serta besarnya pengurangan biaya energi yang perusahaan inginkan.

 

 

  • Standar Nasional

Yang digunakan dalam audit energi ini ialah SNI 6196:2011.

 

  • Standar Internasional

Dipakai untuk audit energi ialah standar ASHRAE. Yang mempunyai kepanjangan American Society of Heating, Refrigerating and Air Conditioning Engineering.

 

Baca Juga : Kerangka Kerja ISO 50001

 

Standar Internasional ini dibagi menjadi tiga jenis, yaitu :

 

  • Level 1

Berisi tentang audit pendahuluan dan analisis

 

  • Level 2

Survei serta analisis energi

 

  • Level 3

Level ini berisi tentang detail Analysis of Capital Intensif Modification atau Investment Great Energy Audit atau biasa disingkat dengan IGEA.

 

Nah itulah sedikit ulasan mengenai audit ISO 50001 dari kami, apabila anda ingin mengetahui lebih lanjut tentang ISO 50001, berikut adalah Konsultan ISO 50001 yang terpercaya.

 

Konsultan ISO

 

Dinamika Consulting menawarkan Pelatihan dan Jasa Konsultan ISO. Konsultan ini pun sudah mempunyai kerjasama dengan perusahaan-perusahaan ternama. Hal ini membuktikan bahwa kinerja Dinamika Consulting sudah terpercaya dan tidak bisa diragukan lagi.

Para perusahaan tersebut pun merasa puas dengan kinerja Dinamika Consulting yang sesuai dengan harapan mereka.

Untuk info lebih lanjut bisa kunjungi website Jasa Konsultan ISO.

About the author

nana amana editor

1 Comment so far

Implementasi Manajemen Energi – Dinamika Consulting – Jasa Pelatihan, Konsultan ISO, Training ISO, konsultan Iso 9001, konsultan Iso 45001Posted on9:22 am - Nov 16, 2019

[…] Baca Juga : Audit Energi ISO 50001 […]

Comments are closed.

WhatsApp chat