Pendalaman ISO 22000 Food Safety Management System

Pendalaman ISO 22000 Food Safety Management System

Pendalaman ISO 22000 Food Safety Management System

Pendalaman ISO 22000 Food Safety Management System:-ISO 22000 adalah sebuah Sistem Keamanan dalam menetralkan standarisasi Internasional yang menghubungkan dan melengkapi elemen utama ISO 9001 dan HACCP dalam hal penyediaan suatu kerangka kerja yang efektif untuk pengembangan, pengimplementasian serta perbaikan yang berkesinambungan dari sistem management keamanan pangan (SMKP).

Food Safety Management Systems (Sistem Manajemen Keamanan Makanan) yang berdasarkan ISO 22000 menjalankan tugasnya membantu masyarakat dalam hal ISO 22000 perlindungan yang berkaitan dengan makanan dan minuman.

Pembahasan ISO 22000 FOOD SAFETY MANAGEMENT SYSTEM

  • Persyaratan dan ruang lingkup standar ISO 22000 food safety management
    system
  • Penggabungan Food Safety Management System berdasarkan ISO 22000 dengan SMKP lainnya
  • Pemahaman dan Interpretasi Food Safety System base on ISO 22000:2005
  • Pelaksanaan ISO 22000:2005 Food Safety Management System
  • Manfaat penerapan Food Safety Management dalam organisasi
  • Pembuatan Sistem Keamanan pangan, Sistem Pemilihan Food Safety, dan Pengembangan Sistem Food Safety berdasarkan standar ISO 22000
  • Atas persetujuan Program (PRP), Ruang Lingkup Kerja Internal memberikan kepada Manajemen ISO 22000

Sistem manajemen tersebut perlu mempertimbangkan tidak hanya menerapkan peraturan dasar tentang makanan dan uji coba tempat kerja yang dapat diterima, akan tetapi termasuk juga Mencangkup sebuah sisem rencana yang memungkinkan untuk terjadinya hal krisis seperti penarikan kembali produk. Seluruh sistem tersebut yang dibentuk oleh ISO 22000 dalam hal praktek tersebut perlahan membentuk dasar suatu Food Safety Management System.

Standarisasi seperti inilah yang mencakup key elements untuk membentuk dasar suatu Food Safety Management, dimana didalamnya memiliki salah satu key element tersebut adalah HACCP.

Yang dirancang khusus untuk di pergunakan pada semua bagian industri makanan yang berawal dari penanaman, pemanenan, pengolahan, pabrikasi. Lalu bertahap kepada pengedaran dan penjualan sampai pada penyiapan makanan untuk dikonsumsi.

Program-program prasyarat seperti GMP yang diterapkan ISO 22000 saat ini merupakan suatu dasar yang penting bagi keberhasilan pengembangan dan penerapan rencana HACCP. Sistem keamanan makanan yang dilandaskan pada HACCP. Telah diterapkan pada sebagian sistem dan berhasil di kembangkan pada pabrik pengolahan makanan, toko penjual makanan dan operasi jasa pelayanan makanan, Catering dll.

MANFAAT  ISO 22000 FOOD SAFETY MANAGEMENT SYSTEM

  • Memahami persyaratan dari Food Safety Management System berdasarkan ISO 22000:2005
  • Mengerti keuntungan yang dapat diperoleh perusahaan dari penerapan ISO 22000:2005
  • Mendalami persyaratan untuk proses sertifikasi

About the author

miqdad maulana editor

WhatsApp chat